Program intensif tahfidz akhwat dengan pengajar berpengalaman dan metode preneur academy

Tahfidzul Banat

Program Tahfiz Banat Unggulan

Kami berkomitmen membina santri putri untuk menuntaskan hafalan Al-Qur’an 30 juz dan 42 hadis pilihan, dibimbing langsung oleh para ustazah yang ahli dan berpengalaman, sekaligus dipersiapkan menjadi pribadi berjiwa pemimpin dan bermental wirausaha (leaderpreneur) yang berakhlak Qur’ani.

Program ini tidak hanya menguasai pendalaman kita terhadap ilmu Al-Qur'an, namun membentuk karakter kepemimpinan yang baik

Ummu Ana

"

Khusus Program Pendidikan Formal Tahfiz Akhwat tingkat MTs, MA dan Pondok Tahfidz Mahasiswi

Program Tadribud Du'at
Target Hafalan Qur'an dan Hadist

30 juz Al-Qur'an dan 42 hadis

Program Utama Tahfizul Banat

Misbahus Sunnah Boarding School

Program Tahfidz & Qur'an
Program Qanun Pure ( Leadership & Enterpreneur

Program Unggulan Pembinaan karakter Leadership dan Enterpreneur

Pembinaan Boarding Tahfidz Qur'an untuk Mahasiswa

Pendidikan formal Tahfidz Qur'an untuk Tingkat SMP dan SMA

Program tahfiz ini benar-benar membantu putri saya menghafal Al-Qur'an dengan metode yang penuh kasih dan terstruktur.

Ummu Billa

A smiling young girl holding a Quran in a peaceful study room with soft natural light.
A smiling young girl holding a Quran in a peaceful study room with soft natural light.

★★★★★

Pertanyaan Umum

Apakah santri hanya fokus tahfidz?
Metode apa yang digunakan dalam menghafal Al-Qur’an?
Siapa Pembimbing Program Tahfidzul Banat ?

Tidak. Selain tahfidz, santri putri juga mendapatkan:

  • Pendidikan formal (SMP/SMA)

  • Leadership training

  • Entrepreneurship dasar

  • Pembinaan akhlak & adab muslimah

Inilah keunggulan Tahfidz + Leaderpreneur Misbahus Sunnah.

Santri dibimbing oleh ustazah berpengalaman, memiliki latar belakang tahfidz dan pembinaan santri putri, serta memahami pendekatan psikologi remaja agar hafalan terjaga, kuat, dan berkelanjutan.

Target utama adalah 30 juz Al-Qur’an secara bertahap, disertai hafalan hadis pilihan (minimal 42 hadis) serta penguatan sanad bacaan sesuai kaidah tajwid dan tahsin.

Program Tahfidzul Banat menggunakan metode:

  • Talaqqi & Tasmi’

  • Murajaah harian dan pekanan

  • Evaluasi berkala

  • Pendampingan adab & ruhiyah

Apa itu Program Tahfidzul Banat Misbahus Sunnah?

Program Tahfidzul Banat Misbahus Sunnah adalah program unggulan khusus santri putri yang fokus pada hafalan Al-Qur’an hingga 30 juz, penguatan akhlak Qur’ani, serta pembinaan kepemimpinan dan jiwa wirausaha (leaderpreneur) dalam lingkungan pesantren yang aman, nyaman, dan sesuai syariat.

Berapa target hafalan santri putri?

Bagaimana lingkungan pondok putri di Misbahus Sunnah?

Lingkungan pondok putri terpisah, aman, terjaga, dan sesuai syariat, dengan pengawasan ustazah, jadwal teratur, serta budaya saling menjaga adab dan ukhuwah.

Apakah tersedia program beasiswa Tahfidzul Banat?

Ya, Misbahus Sunnah menyediakan program beasiswa terbatas bagi santri putri yang memiliki potensi hafalan, komitmen kuat, dan lulus seleksi. Kuota beasiswa terbatas setiap tahun.